Kelola bisnis Anda
© 2025 Rentokil Initial plc (ID) PT Rentokil Indonesia - Nomor Induk Berusaha (NIB): 8120201762471. Tunduk pada hukum yang berlaku
Hygiene memainkan peran yang sangat penting dalam mengendalikan perkembangbiakan dan keberadaan kumbang tekstil. Sebuah tindakan sederhana seperti menyedot debu memainkan peran penting dalam menghilangkan kulit dan telur kumbang tekstil. Hal ini membantu memutus siklus hidup alami dan mengurangi populasi mereka di properti Anda.
Selain itu, mencuci barang-barang berbahan kain atau menyimpan pakaian di tempat yang tepat juga akan membantu menjaga barang Anda dari kerusakan.
Di Rentokil, semua pakar kami telah terlatih, berlisensi profesional dengan pengetahuan mengenai kebiasaan dan siklus hidup kumbang tekstil. Dengan mengikuti pendekatan PEST sebagai bagian dari pengelolaan hama terpdau kami, kami memastikan perlindungan yang efektif untuk bisnis Anda:
Partnership — Kerjasama dengan klien dan saling berbagi peran dalam pengelolaan hama sangat penting.
Education and Exclusion — Materi-materi pembicaraan dan pendidikan mengenai praktek membersihkan bangunan yang benar untuk mengurangi tempat perkembiakkan yang memungkinkan dan rekomendasi mengenai pemeriksaan pintu, jendela, ventilasi atap, dll untuk meminimalisir masuknya serangga ke dalam bangunan.
Sanitasion — Sanitasi yang tepat unutk mengurangi infestasi.
Treatment — Gunakan perlakuan yang tepat unutk membasmi kumbang kain untuk kenyamanan Anda.
Teknisi berpengalaman dan berlisensi - Semua Teknisi kami berlisensi profesional dengan Lisensi Aplikator Peptisida (LAP) / Lisensi Asisten Aplikator Peptisida (ALAP), disertifikasi oleh Departemen Kesehatan.
Pakar yang Berpendidikan - Pakar hama kami secara berkala dibekali dengan program pelatihan yang berkelanjutan, untuk memastikan bahwa pengetahuan mereka tentang hama selalu yang terbaru dan terkini.
Penanganan yang tepat sasaran - Pengetahuan kami yang luas memungkinkan kami untuk memberikan pengananan yang tepat sasaran untuk membasmi hama dalam bangunan Anda.
Pakar yang berdedikasi - Permasalahan hama anda akan dikelola oleh tim ahli hama yang terlatih khusus di bidangnya.
Kesehatan dan Keamanan - Kami sepenuhnya mematuhi peraturan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Butuh solusi profesional untuk permasalahan hama kumbang kain Anda? Hubungi kami di 0 800 1 333 777. Atau hubungi kami secara online.
Pelajari bagaimana menjaga tempat bangunan Anda dari hama